Tag: fakta menarik
Menjadi Tua
Hari ulang tahun merupakan salah satu penanda semakin tuanya seseorang. Di samping itu secara kasat mata, sejumlah tanda penuaan dapat dilihat pada uban, kerutan, gigi yang tanggal, dan sebagainya. Terdapat istilah yang melekat dengan tua, di antaranya telah makan asam garam kehidupan. Maka kebijaksanaan, pengetahuan pun seyogianya lebih mendalam. Meski begitu, ada juga istilah Tua-tua […]
Kopi, Berbincang, Dan Budaya Yang Menyertainya
Sudahkah Anda minum kopi hari ini? Kopi, minuman tersebut tak hanya menjadi peneman hari, dibutuhkan saat mengantuk-beraktivitas, melainkan dapat menjadi medium untuk berbincang dan bercengkerama. Novelis Andrea Hirata dalam beberapa karyanya mengungkap mengenai marilah kita mengobrol sambil minum kopi dan main catur. Sebuah budaya yang lekat dan erat. Hal itu mungkin terlihat, tak jauh dari […]
Osteoporosis, Kenali Dan Cegah Sejak Dini
Osteoporosis adalah kondisi ketika kepadatan tulang berkurang sehingga tulang menjadi keropos dan mudah patah. Osteoporosis menjadi penyebab 8,9 juta kasus patah tulang setiap tahunnya. Patah tulang menyebabkan nyeri, disabilitas, deformitas, dan kematian. Osteoporosis tidak memiliki gejala, dapat disadari apabila tinggi badan berkurang. Adapun jumlah penderita osteoporosis di seluruh dunia mencapai 200 juta penduduk dan akan […]
Penyebab Makanan Dan Minuman Manis Bikin Ketagihan
Pernahkah Anda merasa tak ingin berhenti mengonsumsi makanan dan minuman manis? Rupanya ada alasan mengapa makanan dan minuman manis membuat seseorang merasa ketagihan. Gula berlebihan akan mengaktivasi ‘reward response‘. Artinya, ketika seseorang mengonsumsi gula secara berlebihan, tubuh merasa seperti diberi “reward“. Sejumlah literatur menyatakan asupan gula berlebihan serupa seperti mengonsumsi narkoba karena memberikan efek kesenangan […]
Kapsul Waktu Bersama Tayangan Visual
Beberapa tahun lalu, saya bersama keluarga berkesempatan berkunjung ke sanggar tari Didik Nini Thowok. Berada di bilangan Yogyakarta, kami melihat berbagai arsip dari penari yang kini telah berusia 67 tahun ini. Mulai dari aneka busana yang dikenakannya ketika menari, berbagai suvenir dari berbagai negara yang dikunjunginya, sejumlah foto kala Didik menari di berbagai negara serta […]
Jenis Sampah Plastik Di Laut Serta Berapa Lama Terurainya
Berapa lama sampah terurai di alam? Pertanyaan itu dapat mengusik Anda setelah berkunjung ke Jakarta Aquarium & Safari. Sebagai informasi Jakarta Aquarium & Safari merupakan kerja sama dari Taman Safari Indonesia dan Aquaria KLCC, Malaysia. Berkunjung ke Jakarta Aquarium & Safari termaktub informasi di semacam mading yang memperlihatkan berapa lama sampah terurai di alam. Faktanya […]
Palet Warna Dalam Film
Warna, tiap kali menuju tahun yang baru, pertanyaan tentang warna yang akan menjadi tren di tahun mendatang kerap dicari tahu dan dinantikan. Seperti JOTUN yang telah memperkenalkan 21 warna sohor kini untuk tahun 2023. Dalam sebuah perbincangan dengan teman yang berkecimpung di ranah video, sahabat saya tersebut berkata bahwa palet warna tertentu pun terdapat pada […]
Mengingat Suara Orang Yang Telah Berpulang
Kemajuan teknologi lebih memungkinkan kita untuk mengabadikan momen. Baik itu gambar, suara, dan sebagainya. Pernah melihat Short Film Tenang karya sutradara Yandy Laurens dengan latar lagu Tenang yang dibawakan oleh Yura Yunita? Dikisahkan Gus (Ringgo Agus Rahman) bermimpi. Dalam mimpinya bapaknya tidak ada suaranya. Gus pun setelah bangun dari mimpi tersebut lalu menjadi gusar, nelangsa, […]
Film Berlatar Lampau: Musik, Busana, Dan Tatanan Rambut
Aktris Prilly Latuconsina di akun Instagram mengabarkan bahwa dirinya memerankan tokoh Ratna dan Marlina pada film Gita Cinta Dari SMA dan Puspa Indah Taman Hati. Sebelumnya tokoh ikonik tersebut diperankan oleh Yessy Gusman tahun 1979. Yang memantik saya dari unggahan tersebut di antaranya adalah terdapat poster The Police, logo The Rolling Stones, tatanan rambut, serta busana yang dikenakan. […]
Dibuang Sayang, Dari Nasi Goreng Hingga Sisa Bahan Kain
Sejarah nasi goreng konon berasal dari China. Pada prinsipnya, masyarakat zaman itu tidak ingin membuang nasi kemarin karena masih layak dikonsumsi. Nasi kemudian digoreng dan ditambahi bumbu sehingga lebih nikmat. Dari basis tersebut, nasi goreng lalu melanglang buana dan boleh dibilang menjadi menu yang akrab. Di Indonesia, nasi goreng dapat disajikan dan disantap baik pagi, […]