Tag: sehat
Yuk, Bisa Yuk Mengembalikan Pola Makan Sehat Usai Lebaran 
Momen setelah Lebaran menjadi kesempatan untuk mengatur kembali pola makan yang lebih baik untuk menjaga kesehatan. Berikut sejumlah kiat untuk mengembalikan pola makan sehat usai Lebaran. Ayo membatasi konsumsi gula, garam, minyak, serta rajin memantau berat badan. Selain itu, cek kesehatan secara rutin, istirahat yang cukup, dan mengelola stres dengan baik. Memastikan semua zat gizi […]
Rutin Berpuasa Membawa Dampak Baik Untuk Kesehatan Tubuh
Pekan Libur Lebaran lazimnya diisi dengan mencicipi aneka kuliner. Berkunjung ke rumah sanak famili maupun sahabat, umumnya diiringi dengan menikmati makanan dan minuman yang disuguhkan. Meski begitu jangan terlena, bagi umat Muslim, masih ada puasa sunah enam hari di bulan Syawal. Dan ternyata melaksanakan aktivitas puasa bahkan setelah Ramadan, dapat berimplikasi pada penerapan pola makan […]